“Menjadi Pusat Pengembangan Karir yang Unggul ditingkat Nasional bagi Lulusan STT Karawang”
Misi Career Center
Sebagai mediator antara mahasiswa dan Alumni dengan Perusahaan mitra/dunia kerja
Meningkatkan daya saing Alumni STT Karawang dan juga memberikan kepuasan bagi para Pengguna Alumni STT Karawangdengan memberikan seminar karir dan menyelenggarakan Campus Hiring, Job Fair serta penyebaran Informasi lowongan kerja.
Menyelenggarakan kegiatan yang berhubungan dengan pengembangan karir yang bertujuan untuk menghasilkan Alumni yang siap kerja dan selalu dicari oleh Perusahaan Nasional.